Kamis, 01 April 2010

Penyakit Guru yang Harus Dihindari

Waspadalah terhadap penyakit yang rentan diderita para guru, antara lain :

1. TIPUS : tidak punya selera
2. MUAL : mutu amat lemah
3. KUDIS : kurang disiplin
4. ASMA : asal masuk kelas
5. KUSTA : kurang strategi
6. TBC : tidak bisa komputer
7. KRAM : kurang terampil
8. ASAM URAT : asal sampaikan materi urutan kurang akurat
9. LESU : lemah sumber
10. DIARE : di kelas siswa remehkan
11. GINJAL : gaji nihil, jarang aktif dan lambat
12. DIABED : datang maunya absen tok baru kemudian hitung2 duit
13. STROKE : suka terlambat rupanya sudah kebiasaan
14. HIPERTENSI : hiruk persoalan tentang sertifikasi
Penyakit ini sangat berbahaya dan menular bagi guru. Hati2.